
Polsek Capkala – Mengingat kembali tugas anggota Kepolisian sebagai pelayan masyarakat, anggota jaga Polsek Capkala Polres Bengkayang Polda Kalbar melaksanakan kegiatan pengamanan di gereja khususnya kepada umat Katolik, Minggu (01/10/2023).
Pengamanan gereja ini rutin di lakukan oleh anggota Polsek Capkala setiap hari minggu
Program dari Bapak Kapolri yaitu Quick Wins Presisi Polri untuk selalu hadir ditengah-tengah masyarakat.
“Harapan kami agar umat Katolik dapat melaksanakan ibadah dengan hikmat dan selalu aman karena adanya ke hadiran anggota Polri, “ungkap IPDA M. Rokhim. SH,.MH.
Penulis: Binmas Capkala.